Melalui pembangunan Hotel Santika Wonosari, PT Ndalem Tentrem berharap Santika Indonesia yang terkenal dengan kearifan lokalnya bisa mengangkat kekayaan budaya Wonosari baik di Indonesia maupun mancanegara. Hingga saat ini Santika Indonesia Hotel & Resorts telah mengelola lebih dari 100 unit hotel dengan tujuh brand utama di seluruh Indonesia.