1. De Terrace Cafe & Resto
Tempatnya luas dengan desain atap yang unik, terdiri dari hiasan kayu dan pepohonan yang menarik. Area tempat duduknya cukup banyak dan luas. Jenis makanannya beragam. De Terrace Cafe & Resto yang buka setiap hari Senin-Minggu mulai pukul 10.00 WIB. Untuk jam tutupnya pukul 22.00 WIB, kecuali hari Jumat dan Sabtu tutup lebih lama, sekitar pukul 23.00 WIB.
Alamat: Jl. Trunojoyo Jl. Kauman No.42, Sawahan Cantian, Kepatihan, Kec. Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68131
2. SMJ (Sego Mbok Judes)
aneka hidangannya halal 100% dan memiliki berbagai pilihan menu yang enak untuk bukber mulai Rp25.000. Ada area indoor dan outdoor dengan konsep yang bagus dan instagramable. Memiliki nuansa bangunan berwarna krem yang bagus untuk latar foto bersama setelah bukber.
Alamat: Jl. Tidar, Kloncing, Karangrejo, Kec. Sumbersari, Kabupaten Jember Jawa Timur 68124